Selamat Datang Di RPL SMK Negeri 1 Banjar

Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Banjar Kota Banjar.
  • Fully Responsive

    • Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Banjar Koota Banjar
  • Friendly Support

    • Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Banjar Kota Banjar
  • Maximum Results

    • Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 1 Banjar Kota Banjar

Agenda Kegiatan Pembelajaran dan Ujian di Jurusan RPL SMKN 1 Banjar 2021

Tanggal Kegiatan Jurusan RPL SMKN 1 Banjar

Tahun Pelajaran 2020/2021



  1. 10 Februari 2021 sampai 15 April 2021  : Kegiatan PKL Online Bersama PT. LEN Industry Bandung
  2. Rencana Pelaksanaan UKK RPL: 5,6 April 2021 UKK Internal;7,8 April 2021 UKK External (B One Corp)


Share:

Penulisan CSS


<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<style>
body {background-color:lightgrey}
h1 {color:blue}
p {color:red}
</style>
</head>
<body>
<h1>Layout</h1>
<p>Layout adalah proses penataan dan pengaturan teks atau grafik pada halaman. Layout meliputi penyusunan , pembagian tempat dalam suatu halaman, pengaturan jarak spasi, pengelompokan teks dan grafik, serta penekanan pada bagian tertentu</p>
</body>
</html>


Share:

Soal Kelas XI - Produk Kreatif dan Kewirausahaan

SOAL-SOAL
PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN
KELAS XI RPL SEMESTER 3 2018-2019

1. Definisi wirausaha adalah
a. Sikap selalu berpikir positif dalam menghadapi segala hal
b. orang yang menjalankan usaha atau perusahaan dengan kemungkinan untung atau rugi
c. Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu mencari jalan keluar bila ingin maju
d. hal utama dalam memulai usaha atau menjadi seorang wirausahawan yang sukses
e. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing

2. Definisi Kewirausahaan adalah
a. Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu mencari jalan keluar bila ingin maju
b. hal utama dalam memulai usaha atau menjadi seorang wirausahawan yang sukses
c. semangat, sikap, perilaku dan kemampuan seseorang dalam menangani usaha atau kegiatan yang mengarah pada upaya mencari
d. Kurangnya pengawasan peralatan. Pengawasan erat kaitannya dengan efisiensi dan efektivitas
e. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing

3. Karakteristik Wirausaha Untuk Menuju Sukses adalah
a. orang yang menjalankan usaha atau perusahaan dengan kemungkinan untung atau rugi
b. Kreatif dan inovatif
c. tindakan (act) dari kebiasaan atas kebenaran yang ia pegang teguh.
d. Sikap selalu berpikir positif dalam menghadapi segala hal
e. Perilaku dan sifat tidak bisa dipisahkan untuk menjadikan lebih sempurna karena kedua-duanya memilliki karakteristik yang berbeda.

4. Faktor-Faktor Pendukung Keberhasilan Wirausaha, di antaranya
a. Faktor manusia,Faktor keuangan,Faktor organisasi
b. Bersedia untuk mengambil risiko uang dan waktu
c. Mandiri serta realistis
d. Kreatif dan inovatif.
e. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing (competitor).

5. Langkah-Langkah untuk Menjadi Wirausahawan yang Sukses
a. Tidak kompeten dalam manajerial
b. Kurang berpengalaman baik dalam kemampuan teknik
c. Ada visi dan tujuan yang jelas,Bersedia untuk mengambil risiko uang dan waktu,Terencana dan terorganisir
d. Ketidakmampuan dalam melakukan peralihan/transisi kewiraushaan
e. Kurangnya pengawasan peralatan

6. Faktor-Faktor Penyebab Kegagalan Wirausaha:
a. Faktor manusia
b. Faktor keuangan
c. Faktor pemasaran
d. Tidak kompeten dalam manajerial
e. Terencana dan terorganisir

7. Faktor-Faktor yang Membuat Seseorang Mundur dari Wirausaha
a. Hal-hal yang membuat usaha atau bisnis meraih kesuksesan
b. Terencana dan terorganisir
c. Pendapatan yang tidak menentu
d. Kreatif dan inovatif
e. Mandiri serta realistis

8. Alasan utama kegagalan usaha baru antara lain
a. Kreatif dan inovatif
b. Mandiri serta realistis
c. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing
d. Kinerja produk yang salah
e. Ada visi dan tujuan yang jelas

9. Pengerian Sikap dari Perilaku Wirausaha
a. cara pandang dan pola pikir (mindset) atas hal-hal yang dihadapinya
b. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing (competitor).
c. Sikap yang selalu ingin tahu, membuat ia selalu mencari jalan keluar bila ingin maju.
d. Mandiri serta realistis.
e. Faktor organisasi

10. Pengertian perilaku adalah
a. Sikap tidak gentar saat melihat pesaing (competitor).
b. Ada visi dan tujuan yang jelas
c. Terencana dan terorganisir
d. tindakan (act) dari kebiasaan atas kebenaran yang ia pegang teguh
e. Memiliki sifat jujur

11. Kesempatan yang di dapatkan untuk mencapai dan mendapatkan target tertentu yang harus dicapai dengan usaha yang sebaik mungkin Adalah pengertian dari …
a. Peluang usaha
b. Resiko usaha
c. Kesempatan usaha
d. Hasil usaha
e. Proses usaha

12. Resiko usaha adalah…
a. Resiko saat melakukan sesuatu
b. Resiko yang mungkin terjadi dalam proses usaha yang dilakukan
c. Resiko Pengambilan barang jasa
d. Resiko membuat sesuatu
e. Resiko mengambil keputusan

13. Barang atau komoditas dalam pengertian ekonomi adalah…
a. suatu objek atau jasa yang memiliki nilai.
b. Suatu objek untuk mempermudah sesuatu pekerjaan
c. Suatu objek untuk memenuhi kebutuhan sehari hari
d. Suatu objek untuk di perjual belikan
e. Suatu objek yang tidak memiliki fungsi

14. Nilai suatu barang akan ditentukan oleh ..
a. Berat suatu barang
b. Mahal suatu barang
c. barang itu mempunyai kemampuan untuk dapat memenuhi kebutuhan.
d. Fungsi barang itu sendiri
e. Bagus tidak nya barang tersebut

15. Faktor-Faktor Keberhasilan usaha adalah…
a. Faktor keuangan
b. Kurang berpengalaman baik dalam kemampuan teknik
c. Kurang dapat mengendalikan keuangan
d. Gagal dalam perencanaan
e. Lokasi yang kurang memadai

16. Faktor-Faktor Pendukung Keberhasilan Wirausaha kecuali…
a. Faktor manusia
b. Faktor organisasi
c. Faktor mengatur usaha
d. Faktor pemasaran
e. Kurangnya pengawasan peralatan

17. Kenapa faktor organisasi dapat mempengaruhi keberhasilan suatu usaha..
a. Karena organisasi adalah wadah
b. Karena organisasi bisa membuat orang sibuk
c. Karena organisasi memiliki faktor tingi yang bisa membuat suatu usaha bisa berhasil atau tidak
d. Karena organisasi bisa berubah
e. Karena organisasi memungkinkan membuat suatu program usaha
18. Apa saja peluang usaha yang paing menguntungkan saat ini kecuali…
a. Desain Grafis
b. Penulis Artikel
c. SEO
d. Aplikasi Mobile
e. Kuli bangunan

19. Apa yang di maksud dengan software..
a. Perangkat keras
b. Perangkat lunak
c. Perangkat batu
d. Perangkat komputer
e. Perangkat cpu

20. Apa saja saat ini yang d butuhkan masyarakat di bidang usaha, kecuali…
a. Jasa servis
b. Jas Hiburan
c. Jasa Transportasi
d. Jasa kesehatan
e. Jasa perkebunan

21. Pengertian hak atas kekayaan intelektual adalah
a. hak yang berasal dari hasil kegiatan intelektual manusia yang memiliki manfaat ekonomi
b. seorang atau beberapa orang secara bersama-sama yang atas inspirasinya melahirkan suatu ciptaan berdasarkan kemampuan pikiran
c. Departemen Kehakiman sehingga dilindungi oleh undang-undang
d. HKI telah menjadi isu yang sangat penting dan mendapat perhatian baik dalam nasional maupun internasional
e. hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak untuk mengumumkan,memperbanyak ciptaannya

22. Pengertian Hak cipta adalah
a. HKI telah menjadi isu yang sangat penting dan mendapat perhatian baik dalam nasional maupun internasional
b. hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak untuk mengumumkan,memperbanyak ciptaannya
c. seorang atau beberapa orang secara bersama-sama yang atas inspirasinya melahirkan suatu ciptaan berdasarkan kemampuan pikiran
d. hasil setiap karya pencipta yang menunjukkan keasliannya dalam lapangan ilmu pengetahuan, seni, atau sastra
e. pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak yang menerima hak tersebut dari pencipta

23. Pengertian Pencipta adalah
a. hasil setiap karya pencipta yang menunjukkan keasliannya dalam lapangan ilmu pengetahuan, seni, atau sastra
b. hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak untuk mengumumkan,memperbanyak ciptaannya
c. seorang atau beberapa orang secara bersama-sama yang atas inspirasinya melahirkan suatu ciptaan berdasarkan kemampuan pikiran
d. pembacaan, penyiaran, pameran, penjualan, pengedaran, atau penyebaran suatu ciptaan dengan menggunakan alat apapun
e. hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada Inventor atas hasil invensinya di bidang teknologi

24. Pengertian Ciptaan adalah
a. hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak untuk mengumumkan,memperbanyak ciptaannya
b. pembacaan, penyiaran, pameran, penjualan, pengedaran, atau penyebaran suatu ciptaan dengan menggunakan alat apapun
c. hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada Inventor atas hasil invensinya di bidang teknologi
d. hasil setiap karya pencipta yang menunjukkan keasliannya dalam lapangan ilmu pengetahuan, seni, atau sastra
e. pembacaan, penyiaran, pameran, penjualan, pengedaran, atau penyebaran suatu ciptaan dengan menggunakan alat apapun




25. Pengertian Pemegang hak cipta
a. pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak yang menerima hak tersebut dari pencipta
b. hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada Inventor atas hasil invensinya di bidang teknologi
c. ilmu pengetahuan yang diterapkan dalam proses industri
d. Hak khusus yang diberikan negara kepada penemu atas hasil penemuannya di bidang teknologi
e. seorang atau beberapa orang secara bersama-sama yang atas inspirasinya melahirkan suatu ciptaan berdasarkan kemampuan pikiran

26. Pengertian Pengumuman adalah
a. pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak yang menerima hak tersebut dari pencipta
b. pembacaan, penyiaran, pameran, penjualan, pengedaran, atau penyebaran suatu ciptaan dengan menggunakan alat apapun
c. hak eksklusif bagi pencipta atau penerima hak untuk mengumumkan,memperbanyak ciptaannya
d. pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak yang menerima hak tersebut dari pencipta
e. tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf- huruf, angka- angka, susunan warna

27. Pengertian Hak Paten adalah
a. tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf- huruf, angka- angka, susunan warna
b. pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak yang menerima hak tersebut dari pencipta
c. pembacaan, penyiaran, pameran, penjualan, pengedaran, atau penyebaran suatu ciptaan dengan menggunakan alat apapun
d. hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada Inventor atas hasil Invensinya di bidang teknologi
e. suatu kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau warna, atau garis dan warna

28. Pengertian Merek adalah
a. hak eksklusif yang diberikan oleh Negara kepada Inventor atas hasil Invensinya di bidang teknologi
b. tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf- huruf, angka- angka, susunan warna,
c. kreasi berupa rancangan peletakan tiga dimensi dari berbagai elemen
d. suatu produk dalam bentuk jadi atau setengah jadi, yang di dalamnya terdapat berbagai elemen
e. informasi yang tidak diketahui oleh umum di bidang teknologi dan/atau bisnis

29. Pengertian Desain Industri adalah
a. suatu kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau warna, atau garis dan warna,
b. yang digunakan pada barang yang diperdagangkan oleh seseorang atau beberapa orang secara bersama-sama atau badan hukum untuk membedakan dengan barang-barang sejenis lainnya.
c. Hak khusus yang diberikan negara kepada penemu atas hasil penemuannya di bidang teknologi
d. informasi yang tidak diketahui oleh umum di bidang teknologi dan/atau bisnis
e. tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf- huruf, angka- angka, susunan warna

30. Pengertian Rahasia Dagang adalah
a. Hak khusus yang diberikan negara kepada penemu atas hasil penemuannya di bidang teknologi
b. suatu kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau warna, atau garis dan warna
c. informasi yang tidak diketahui oleh umum di bidang teknologi dan/atau bisnis
d. tanda yang berupa gambar, nama, kata, huruf- huruf, angka- angka, susunan warna
e. pencipta sebagai pemilik hak cipta atau pihak yang menerima hak tersebut dari pencipta

31. Pengertian Kemasan adalah
a. proteksi produk, perbedaan iklim, prasarana transportasi, dan saluran distribusi yang semua berimbas pada pengemasan
b. desain kreatif yang mengaitkan bentuk, struktur, material, warna, citra, tipografi dan elemen-elemen desain dengan informasi produk agar produk dapat dipasarkan.
c. kemasan pada umumnya dibatasi pada perlindungan produk. Namun kemasan juga digunakan sebagai sarana promosional
d. membuka usaha pengolahan limbah plastik menjadi berbagai pot bungus plastik
e. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi

32. Apa Pengertian Sketsa menurut Linda Murray dan Peter
a. Merupakan gambaran atau lukisan pendahuluan yang kasar, ringan dan semata-mata garis besar
b. Kegiatan menggambar sketsa dapat dianalogikan dengan kegiatan menulis.
c. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi
d. sketsa yang membuat garis-garis bentuk sederhana tanpa rincian dan tidak selesai
e. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
33. Apa Pengertian Sketsa menurut H.W Flower
a. begitu saja tanpa persiapan. Merupakan gambaran atau lukisan pendahuluan yang kasar, ringan dan semata-mata garis besar
b. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi
c. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
d. Kegiatan menggambar sketsa dapat dianalogikan dengan kegiatan menulis
e. sketsa yang berupa coretan dengan cepat dan kurang terperinci hanya menunjukan bentuk global

34. Pengertian Gambar garis besar pada sketsa
a. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
b. begitu saja tanpa persiapan. Merupakan gambaran atau lukisan pendahuluan yang kasar, ringan dan semata-mata garis besar
c. sketsa yang berupa coretan dengan cepat dan kurang terperinci hanya menunjukan bentuk global
d. sketsa yang membuat garis-garis bentuk sederhana tanpa rincian dan tidak selesai.
e. unsur yang memiliki peran utama di dalam membentuk komposisi

35. Pengertian Sketsa cepat yaitu
a. sketsa yang membuat garis-garis bentuk sederhana tanpa rincian dan tidak selesai
b. sketsa yang berupa coretan dengan cepat dan kurang terperinci hanya menunjukan bentuk global
c. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
d. sketsa terdiri dari satu jenis warna, akan tetapi pengaturan komposisi warna pada objek sktesa sangat diperlukan agar memberikan kesan harmonis
e. Unsur gelap terang merupakan pelengkap dalam pengkomposisian warna

36. Pengertian Studi citra yaitu
a. sketsa yang berupa coretan dengan cepat dan kurang terperinci hanya menunjukan bentuk global
b. sketsa yang membuat garis-garis bentuk sederhana tanpa rincian dan tidak selesai
c. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
d. sketsa terdiri dari satu jenis warna, akan tetapi pengaturan komposisi warna pada objek sktesa sangat diperlukan agar memberikan kesan harmonis
e. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi

37. Pengertian Garis – Garis
a. sketsa yang membuat garis-garis bentuk sederhana tanpa rincian dan tidak selesai
b. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi
c. unsur yang memiliki peran utama di dalam membentuk komposisi
d. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
e. sketsa terdiri dari satu jenis warna, akan tetapi pengaturan komposisi warna pada objek sktesa sangat diperlukan agar memberikan kesan harmonis

38. Pengertian Bidang dan bentuk
a. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi
b. unsur yang dibentuk melalui garis-garis yang disusun atau digores sedemikian rupa
c. sketsa yang menggunakan beberapa garis saja untuk menampilkan citra suatu sketsa yang sudah selesai
d. sketsa terdiri dari satu jenis warna, akan tetapi pengaturan komposisi warna pada objek sktesa sangat diperlukan agar memberikan kesan harmonis
e. susunan unsur-unsur dalam seni rupa harus berada pada perbandingan yang tepat agar dihasilkan karya yang pas

39. Pengertian Efek pencahayaan
a. sketsa terdiri dari satu jenis warna, akan tetapi pengaturan komposisi warna pada objek sktesa sangat diperlukan agar memberikan kesan harmonis
b. susunan unsur-unsur dalam seni rupa harus berada pada perbandingan yang tepat agar dihasilkan karya yang pas
c. Unsur gelap terang merupakan pelengkap dalam pengkomposisian warna
d. proteksi produk, perbedaan iklim, prasarana transportasi, dan saluran distribusi yang semua berimbas pada pengemasan
e. rancangan kasar dari suatu komposisi atau sebagian komposisi dibuat demi kepuasan pribadi
40. Fungsi atau manfaat Sketsa
a. Meminimalisir kesalahan
b. Menggambar garis sekundernya, misalnya melukis kerangka kubus atau kotak dalam keadaan tipi
c. Membuat kerangka gambar yang terdiri dari garis-garis vertical, horizontal, maupun lengkung secara tipis
d. Menebalkan garis sketsa yang sudah benar. Ketebalan sesuai dengan karakter jenis garis yang diinginkan
e. unsur yang memiliki peran utama di dalam membentuk komposisi


Untuk yang membutuhkan versi doc disini, dan versi pdf disini
Share:

Soal Kelas XI RPL - Pemrograman Web dan Perangkat Bergerak

LATIHAN SOAL MENGHADAPI PTS 1 2018-2019
PEMROGRAMAN WEB DAN PERANGKAT BERGERAK KELAS XI RPL SEMESTER GANJIL

3.1 Memahami konsep teknologi aplikasi WEB

1. WWW merupakan kepanjangan dari...
a. World Wide Web
b. Work Wide Web
c. Working Wedding Web
d. World Wedding Web
e. Word Wide Web

2. Fasilitas hypertext yang mampu menampilkan data berupa teks, gambar, animasi, suara, dan multimedia lainnya, dimana diantara data-data tersebut saling terkait dan berhubungan satu dengan yang lainnya disebut...
a. Web
b. World
c. Wide
d. HTML
e. Pemrograman

3. Dibawah ini adalah contoh web browser,kecuali...
a. Internet Explorer
b. Opera
c. Netscape
d. Google Chrome
e. Notepad

4. Tempat penyimpanan data dan informasi berdasarkan topik tertentu disebut...
a. WWW
b. Website
c. HTML
d. Opera
e. Google Chrome

5. Sedangkan bahasa standar yang digunakan untuk membuat suatu dokumen atau halaman web disebut...
a. Website
b. HTML
c. Notepad
d. Sintag
e. WWW

6. Kepanjangan dari HTML adalah...
a. Hiper Teks Marque Languenge
b. Hang Teks Markup Langunga
c. HyperText Marque Language
d. Hang Teks Markup Language
e. HyperText Markup Language

7. <title> ... </title> sintag tersebut menyatakan...
a. Halaman Web
b. Isi
c. Gambar
d. Judul
e. Video

8. Orang yang bekerja membuat web disebut...
a. Web Programer
b. Web Designer
c. Web Master
d. Web Developer
e. Teknisi
9. Untuk memberi warna pada latar belakang digunakan sintag...
a. <body bgcolor>
b. <body teks>
c. <body image>
d. <body audio>
e. <body video>

10. Kumpulan web server dari seluruh dunia yang berfungsi menyediakan data dan informasi untuk digunakan bersama-sama disebut...
a. Website
b. Web
c. WWW (World Wide Web)
d. HTML
e. Notepad

11. Web Designer adalah...
a. Memberi bantuan seperti konsultasi web
b. Seorang yang mengerti akan kesemua hal mulai dari disain sampai keamanan server
c. Untuk memaintenance suatu server
d. Bertugas dalam melakukan pengcodingan atau pemograman sebuah website agar dinamis
e. Orang yang bertanggungjawabuntukmenentukantampilansebuah website

12. Tugasnya adalah untuk memaintenance suatu server, mengerti akan Sistem Operasi Server, baik itu mulai dari instalasi sampai kepada masalah (troubleshooting) adalah...
a. Web Administrator
b. Web Designer
c. Web Programer
d. Web Master
e. Web Developer

13. Seorang Web Administrator harus menguasai hal-hal seperti dibawah ini,kecuali...
a. Java Script dan Applet
b. Keamanan Server
c. Jaringan (LAN, WAN, Intranet)
d. OS NT
e. OS Unix

14. Dibawah ini profesi dalam pengembangan aplikasi web,kecuali...
a. Web Designer
b. Web Developer
c. Web Administrator
d. Web Master
e. Web Operating

15. Tugasnya adalah pendisainan tampilan situs (web) mulai dari pengolahan gambar, tata letak, warna, dan semua aspek visual situs adalah...
a. Web Designer
b. Web Programer
c. Web Master
d. Web Developer
e. Web Administrator

Soal 3.2 Format Teks Halaman Web

16. membuat text tebal merupakan fungsi tag html dari.....
a. <br>       
b. <b>       
c. <head>
d. <center> 
e. <blink>

17. list dalam format bullet adalah..
a. <ol>                                                 
b. <h1>
c. <ul>                                                 
d. <big>
e. <h3>

18. Listing merupakan ?
a. Menampilkan window baru pada web
b. menampilkan informasi dalam bentuk sel yg terdiri atas baris dan kolom
c. menampilkan informasi dalam bentuk Daftar
d. Menampilkan informasi dalam bentuk Kotak
e. menampilkan sesuatu informasi dalam bentuk abstrak

19. Yang termasuk jenis daftar Listing adalah...
a. Unordered List                               
b. Ordered List
c. Elemen List                                   
d. A dan B benar
e. Listing List

20. <ul> adalah?
a. Unordered list
b. Ordered list
c. Type
d. Under list
e. Umbrella list

21. perhatikan struktur berikut!
<ul>
<li> </li>
</ul>
Dari struktur tersebut,untuk apakah itu?
a. Membuat background
b. Memberi efek suara
c. Membuat listing
d. Membuat tabel
e. Efek suara

22. Tag yang digunakan untuk menampilkan informasi dalam bentuk list ?
a. <li>
b. <ul>
c. <ol>
d. <tr>
e. <td>

23. Tag Ordered List memiliki Attribute ?
a. <end>
b. <type>
c. <square>
d. <disc>
e. <start>
24. Properti <li> pada listing berguna untuk…
a. Membuat bullet point atau baris baru pada list
b. Membuat teks miring
c. Membuat teks tebal
d. Pindah baris
e. Membuat teks garis bawah

25. Tag <ul> dalam listing berguna untuk…
a. Membuat kolom
b. Ganti paragraph
c. Pindah baris
d. Membuat teks miring
e. Mendefinisikan awal dan akhir list

26. untuk membuat listing, tag pertama adalah..
a. <html>
b. <ul>
c. <body>
d. <head>
e. <title>

27. Perintah manakah yang membuat Bullets dalam pembuatan situs?
a. OL
b. UL
c. BR
d. HR
e. Semua jawaban Benar

28. pada HTML untuk mengganti baris menggunakan perintah
a. <tr>
b. </ul>
c. <br>
d. </tr>
e. <enter>

29. Apa perintah yang paling pertama dalam mengawali pembuatan HTML?
a. <body>
b. </body>
c. </html>
d. <tr>
e. <html>

30. Berikut ini adalah urutan command dari pembuatan bullet and numbering. Nomor berapakah yang salah???
1) </ol>
2) <li> aku</li>
3) <list>cinta</list>
4) <li> kamu</li>
5) <ol><end>
a. 1,3,5
b. 1,2,4
c. 1,2,3
d. 1,5,3
e. 2,3,4

Untuk mengunduh dalam versi docx disini, versi pdf disini

Share:

Search This Blog

Total Pageviews

Popular Posts

Powered by Blogger.

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.